tk17teladan.sch.id - Pemalang (20/6/2023) TK 17 Teladan melaksanakan kegiatan pentas seni dan pelepasan siswa kelompok B Tahun Pelajaran 2023, acara tersebut dilaksanakan di Wisma Ria PG Sumberharjo, yang letaknya tidak jauh dari TK 17 Teladan. Acara tersebut berlangsung dengan meriah, karena selain diisi oleh pertunjukkan seni oleh para siswa, pada acara tersebut para PTK (Pendidik dan Tenaga Kependidikan) TK 17 Teladan dan Wali Murid (orang tua siswa) juga ikut berpartisipasi tampil pada acara tersebut. Berikut merupakan dokumentasi kegiatan tersebut:
Pemberian piala bagi Siswa/Siswi berprestasi:
PTK TK 17 Teladan |
Para Siswa/Siswi sebelum acara berlangsung:
Demikian artikel mengenai Kegiatan Pentas Seni Dan Pelepasan Siswa TK 17 Teladan Tahun Pelajaran 2022/2023, terimakasih.
Silahkan tinggalkan komentar Anda di bawah ini :
0 Komentar